Tahukah kamu?
Sehari tanpa kabar darimu aku khawatir. Aku takut bila terjadi sesuatu dengan mu, entah kenapa pikiran ini selalu begitu dan tak bisa dikendalikan.
Tahukah kamu?
Aku tak pernah melupakanmu walau hanya satu detik pun.
Saat aku pergi bersama kawan-kawanku, aku selalu pegang HP ini, siapa tahu ada sms dari mu, aku tak mau meluangkan hari ku tanpa dirimu..
Jogja, dahulu kala
Sehari tanpa kabar darimu aku khawatir. Aku takut bila terjadi sesuatu dengan mu, entah kenapa pikiran ini selalu begitu dan tak bisa dikendalikan.
Tahukah kamu?
Aku tak pernah melupakanmu walau hanya satu detik pun.
Saat aku pergi bersama kawan-kawanku, aku selalu pegang HP ini, siapa tahu ada sms dari mu, aku tak mau meluangkan hari ku tanpa dirimu..
Jogja, dahulu kala